Home / Uncategorized / Bhabinkamtibmas Polsek Manggala Monitoring dan Pemantauan Setiap Kegiatan Diwilayah Binaan

Bhabinkamtibmas Polsek Manggala Monitoring dan Pemantauan Setiap Kegiatan Diwilayah Binaan

 

Makassar, Polsek Manggala_Dalam Rangka Memperingati “Hari Ibu” Dinas Kesehatan Kota Makassar melaksanakan Bakti Sosial Sunnatan Massal bertempat di Puskesmas Antang Perumnas Jln. Lasuloro Raya Kel. Manggala Kec. Manggala, Selasa (20/12/22) Pagi

Bhabinkamtibmas Polsek Manggala Polrestabes Makassar Aipda Al-Faizal, S.Sos, kali ini melakukan pengamanan sekaligus monitoring kegiatan bakti sosial tersebut guna memastikan kegiatan berlangsung aman dan lancar.

Disela-sela kegiatan Baksos tersebut terlihat antusias warga Yang cukup tinggi mendampingi anak putranya yang sudah waktunya untuk di sunat serta dengan adanya kegiatan tersebut mendapat respon sangat bagus dimana masyarakat merasa dimudahkan dan terbantu.

Dirinya berharap kegiatan tersebut dapat terselenggara dengan baik hingga akhir sehingga masyarakat yang telah mendaftarkan anak-anaknya mengikuti sunatan massal dapat terlayani semuanya, Tutup Bhabin Kel. Manggala.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *