Home / Uncategorized / Bhabinkamtibmas Tamarunang Sambang ibu – ibu kader PKK, Ini Maksudnya

Bhabinkamtibmas Tamarunang Sambang ibu – ibu kader PKK, Ini Maksudnya

 

Makassar – Bhabinkamtibmas Polsek Mariso Polrestabes Makassar Aiptu Asrul melaksanakan kunjungan kepada ibu – ibu kader PKK bertempat Jl. Baji Minasa 2 Dalam RW.05 Kel. Tamarunang Kec. Mariso Kota Makassar, pada selasa (23/8/22) petang.

Dalam kunjungan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan bahwa Menjalin silaturahmi dengan anggota PKK agar tercipta keakraban sehingga lebih mudah dalam penyampaian pesan kamtibmas.

“Iya, kegiatan ini merupakan pendekatan untuk memahami situasi kondisi dilingkungan khususnya dikelurahan tamarunang,” terangnya.

Kapolsek Mariso AKP. Rizkiana SH., MM menuturkan, “dengan adanya kegiatan sambang yang dilakukan bhabinkamtibmas untuk mendukung tugas Polri dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

“Apabila membutuhkan kehadiran petugas Kepolisian segera hubungi Bhabinkamtibms maupun layanan call center Polsek Mariso di 0813-5091-3137,” tambahnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *