Polrestabesmakassar.com- Dalam rangka menyambut HUT Polwan Polrestabes Makassar yang ke 69 tahun, Polwan Polrestabes Makassar menggelar pembinaan kesehatan tentang bahaya kanker dengan mengadakan Sosialisasi Kesehatan Tentang kanker Serviks di Aula Mappaodang Polrestabes Makassar, Rabu (09/08/2017). Dalam materi pembinaan kesehatan dan sosialisasi Kanker tersebut disampaikan apakah itu Kanker, faktor pemicu terjadinya Kanker, mengenali dan mendeteksi gejala awal kanker, kanker Rahim yaitu …
Read More »Berita
Pria Ini Ditangkap Polisi Saat Nongkrong, Ada Apa??
Polrestabesmakassar.com– Satuan Narkoba Polretabes Makassar yang tergabung dalam Tim Macan menangkap seorang lelaki pemilik sabu-sabu. Selasa 8/8/17. Lelaki Habjan (43) warga jalan Mejid Raya Kel. Barayya Kec. Bontoala ditangkap tim macan di Jl Kandea saat asyik nongkrong disamping sebuah minimarket pada selasa malam sekitar pukul 19.45 wita. Saat penangkapan ditemukan barang bukti berupa lima sachet sabu-sabu. Pelaku dan barang bukti …
Read More »Pengedar Narkoba , Dibekuk Tim Hiu Sat Narkoba Polrestabes Makassar
Polrestabesmakassar.com- Tim Hiu Sat Narkoba Polrestabes Makassar meringkus 2 pengedar narkoba jenis sabu, Rabu (09/08/2017). Pelaku bernama lelaki inisial RU (36) dan AN (23) dari tangan pelaku di amankan 16 paket kecil narkoba jenis sabu. Dari hasil introgasi pelaku mendapatkan barang haram tersebut dari lelaki RU yang dimana lelaki RU masih dalam pengejaran petugas. Pengungkapan berawal saat personil Sat Narkoba …
Read More »Polisi bersama Mahasiswa UIN ajak siswa SMP Abdi Pembangunan jauhi narkoba
Polrestabesmakassar.com – Kelompok KKN (kuliah kerja nyata) mahasiswa Universitas islam negeri alauddin makassar (UIN) mengadakan penyuluhan narkoba di aula SMP Abdi Pembangunan Makassar jalan kangkung, makassar didampingi Unit Binmas Polsek Bontoala rabu (9/7/2017). Salah satu tujuan mahasiswa KKN UIN Makassar mengadakan penyuluhan di SMP abdi pembangunan makassar tersebut adalah dalam rangka memberikan pemahaman kepada generasi muda akan bahaya penggunaan narkotika …
Read More »Bhabinkamtibmas wajo baru ajak warganya bayar pajak pbb lebih awal
Polrestabesmakassar.com – Bhabinkamtibmas polsek bontoala kelurahan wajo baru kecamatan bontoala Bripka Andi Wiwin Nur mengikuti kegiatan sosialisasi pekan panutan pajak bumi dan bangunan 2017 diaula kantor lurah wajo baru jalan bayam makassar, selasa (8/7/2017). Kegiatan pekan panutan pajak bumi dan bangunan tahun 2017 dibuka oleh sekcam bontoala bapak Arman dan dihadiri oleh ketua RW / RT tokoh masyarakat, bhabinkamtibmas wajo …
Read More »Berbagai Program Yang Dilakukan Polsek Manggala Untuk Anak Yang Putus Sekolah
Polrestabesmakassar.com– Bhabinkamtibmas kelurahan Borong beserta Kapolsek Manggala, Kanit Binmas serta panit binmas Polsek Manggala melakukan kunjungan ke tempat pembuangan sampah di Jalan Tamangapa Raya, Selasa(08/07/2017). Pengabdian kepada masyarakat benar – benar dibuktikan oleh Bhabinkamtibmas kelurahan Borong Bripka Jufri dipimpin langsung oleh Kapolsek Manggala yang mensosialisasikan kepada orang tua yang tinggal di sekitar Tempat pembuangan sampah (TPA) di jalan Tamangapa Raya …
Read More »Operator Mindik Jajaran Polrestabes Makassar Melaksanakan Pelatihan Aplikasi Online Dari Mabes Polri
Polrestabesmakassar.com- Bertempat di aula Mappaodang Polrestabes Makassar berlangsung kegiatan “Pelatihan Peningkatan Kemampuan Administrator, Operator Admindik Dan Penyidik Dalam Rangka Mengimplementasikan Input LP Dan Idik Kedalam Aplikasi Sistem Piknas”, Selasa (08/08/2017). Pelaksana Piknas tersebut Dari Mabes Polri sebagai Ketua Tim PMCC Kombes Pol. Drs. Dudung Darma Sukarman bersama anggota Tim AKBP Monang Sidamuke dan didampingi Kabag Bin Ops Dit Krimsus Polda …
Read More »Pelaku curanmor di wilayah tamalate di tangkap di bontoala
Polrestabesmakassar.com – Unit reskrim polsek bontoala menangamankan dua orang laki laki ditempat yang berbeda dijalan tinumbu dan dijalan hartaco makassar yang diduga pelaku curanmor saudara MI (25) dan AH (25), minggu (6/7/2017). Panit reskrim polsek bontoala Iptu H. Rahman Ronrong mengatakan timnya mengamankan kedua orang diduga pelaku curanmor yang sering melakukan aksinya dibeberapa tempat dikota makassar. Setelah dilakukan introgasi kedua …
Read More »Bhabinkamtibmas Bontoala : Kerja bro cari rezeki yang halal
Polrestabesmakassar.com – Maraknya penipuan lewat handphone dengan cara sms atau pesan singkat semakin meresahkan, bhabinkamtibmas polsek bontoala gerak cepat dengan menghimbau dan memberikan penyuluhan kepada warganya dikelurahan binaannya masing masing, selasa (8/7/2017). Pesan singkat atau SMS penipuan marak beredar beberapa waktu sekarang ini, berbagai bujukan dan rayuan dari penipu pun berpotensi menjebak masyarakat, umumnya sms tersebut berisi beragam modus tipuan …
Read More »Ini Cara Bhabinkamtibmas Atasi “Mr. Sobis”
Polrestabesmakassar.com- Maraknya aksi penipuan via telepon membuat masyarakat merasa geram. sejumlah warga menjadi korban penipuan dengan modus beraneka macam. Mengantisipasi hal ini Bhabinkamtibmas Polsek Bontoala Aiptu Tasripan beri himbauan agar masyarakat tidak mudah percaya apabila ada pesan-pesan yang berisi iming-imingan yang dilakukan oleh “Mr Sobis”. Mr sobis sendiri merupakan istilah lokal Sulsel terhadap pelaku penipuan lewat media sosial. Aiptu tasripan membuat …
Read More »
https://restabesmakassar.sulsel.polri.go.id Official Site Polrestabes Makassar
