Home / Kegiatan (page 175)

Kegiatan

Patroli Unit Sabhara Antisipasi Kemacetan di Pasar

Makassar – Sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat, anggota Polri senantiasa dituntut untuk hadir ditengah-tengah aktifitas masyarakat. Kehadiran anggota polri dilapangan diharapkan dapat menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman. Satuan unit Sabhara Polsek Makassar Polrestabes Makassar dipimpin oleh Kanit Sabhara Akp Eliazar Lewi melaksanakan kegiatan patroli rutin dipasar-pasar tradisional. Menurut Akp Eliazar selama bulan suci …

Read More »

Disiplinkan Masyarakat Terkait Prokes, Personil Polsek Makassar Gelar KKYD

Makassar – Personil Polsek Makassar Polrestabes Makassar dipimpin oleh Wakapolsek Makassar AKP A. Awad, SH menggelar kegiatan kepolisian yang ditingkatkan (KKYD). Senin (10/05/2021) Kegiatan kepolisian yang ditingkatkan (KKYD) diawali dengan apel konsolidasi dimako Polsek Makassar jalan Kerung-kerung No.67 Makassar, selanjutnya personil melaksanakan operasi yustisi difepqn mapolsek Makassar. Operasi yustisi digelar sebagai upaya mendisiplinkan masyatakat dalam menerapkan protokol kesehatan Dalam rangka …

Read More »

Kapolsek Manggala Pimpin Apel Pagi dan Operasi Yustisi

Makassar – Personil Polsek Manggala Polrestabes Makassar melaksanakan apel pagi di halaman apotek kimia farma dekat pos pam lebaran 2021 jalan antang raya, Senin, (10/05/21). Pada kesempatan apel tersebut, Kapolsek melakukan pengecekan personil alasan selanjutnya kapolsek menekankan kepada seluruh personel untuk meningkatkan kedisiplinan , lanjut Kapolsek mengajak personel melakukan operasi yustisi dalam rangka penegakan prokes dalam mengantisipasi penyebaran virus covid …

Read More »

Kapolri Sebut Kebijakan Larangan Mudik untuk Lindungi Masyarakat

  BREBES- Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melakukan peninjauan Operasi Ketupat 2021 di Pejagan, Brebes, Jawa Tengah, Minggu (9/5/2021). Dalam tinjauan ini, Kapolri ditemani Ketua DPR Puan Maharani, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Perhubungan Budi Karya dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono. Kapolri menyebut secara keseluruhan pelaksanaan Operasi Ketupat 2021 dengan melakukan penyekatan mudik …

Read More »

Polsek Manggala Amankan 5 Pasangan Mesum di Wisma

Makassar – Polsek Manggala mengamankan 5 pasangan bukan suami istri dalam operasi penyakit masyarakat (pekat), Minggu (9/5/2021) dini hari. Meraka ditemukan di dalam kamar salah satu wisma di Kecamatan Manggala Kota Makassar. “Ada lima pasang kita amankan, menindak lanjuti adanya laporan kami lakukan pengecekan dan menemukan pasangan bukan suami istri di kawar wisma,” ungkap Kompol Edhy (Kapolsek Manggala). Pasangan yang …

Read More »

Bersama Tripika, Kapolsek Bontoala Urai kerumunan Di Bazaar Al-Markas

  Makassar – Guna mencegah penyebaran Covid-19 yang saat ini masih mewabah, Tripika Kecamatan Bontoala laksanakan penguraian kerumunan warga di Bazaar Al-Markas Al-islami jalan Mesjid Raya Kota Makassar. Sabtu (08/05/21) malam. Penguraian kerumunan tersebut di awali dengan apel yang di pimpin langsung oleh Tripka yaitu, Camat Bontoala Bapak Syamsul Arif, SIp, Danramil Bontoala Mayor Inf. Dwi Sapto, Kapolsek Bontoala Polrestabes …

Read More »

Laksanakan Patroli, Kapolsek Bontoala Turun Langsung Urai Kemacetan

  Makassar – Sabtu, (08/05/21) sore, Kapolsek Bontoala Polrestabes Makassar AKP Syamsuardi, S. Sos,.MH yang melaksanakan patroli wilayah, turun langsung mengurai kemacetan di depan pasar terong jalan Mesjid Raya Kota Makassar. Hal tersebut di laksanakan akibat padatnya kendaraan yang mobilisasi di area tersebut sehingga kemacetan arus lalulintas tak bisa di hindari. Kapolsek AKP Syamsuardi saat di hubungi mengatakan bahwa Kegiatan …

Read More »

Pimpin Apel Tim Satgas Raika, Ini Penyampaian Kapolsek Bontoala

  Makassar – Sabtu, (08/05/21)sekira pukul 16.30 Wita, Kapolsek Bontoala Polrestabes Makassar AKP Syamsuardi, S.Sos.,MH memimpin apel Tim satgas Raika di halaman kantor Kecamatan Bontoala jalan Lobak Kota Makassar. Hadir dalam Rapat tersebut adalah Master Covid-19 Kecamatan Bontoala bapak Arman Nurdin, S.Sos.,MSi, Danramil Bontoala yang diwakilkan Ke Letda Sainuddin, para satpol PP, Linmas, personil Polsek dan Anggota TNI serta para …

Read More »

Operasi Ketupat 2021, Kapolsek Tamalanrea Kontrol Pos Pam Lebaran dan Pusat Perbelanjaan

  Makassar – Kapolsek Tamalanrea Polrestabes Makassar AKP Muhammadi Muhtari, SH, S.IK melaksanakan kontrol Pos pengamanan Lebaran dan Pos Penyekatan dalam rangka Operasi Ketupat 2021, Pengamanan Ramadhan dan Idul Fitri 1442 H serta Pencegahan Wabah Virus Corona (Covid-19). Kapolsek Tamalanrea mengecek Lokasi pos Penyekatan di Batas Wilayah Makassar Maros, Pos Pamanjengan dan Pos Pengamanan Lebaran, Pintu Gerbang BTP Tamalanrea Makassar, …

Read More »

Wujud kepedulian, Perwakilan Personil Polsek Tamalanre Besuk Personil yang Sakit

  Makassar – disela sela kegiatan, Perwakilan personil Polsek Tamalanrea Polrestabes Makassar, KaSium Ipda Jamaluddin, Panit 2 Intelkam Ipda H. Abd Haris, Aipda Suciaty S dan Bripda Devi membesuk salah seorang personil yang sedang sakit, Jumat Sore (7/5/2021). Personil yang sakit ialah Ipda I Wayan Pasek, yang sehari- hari menjabat sebagai Kanit Provos Polsek Tamalanrea Kedatangan perwakilan personil Polsek Tamalanrea …

Read More »