Home / Uncategorized (page 245)

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Memantau Pelaksanaan Kegiatan Vaksin di Koramil

  MAKASSAR,Untuk memastikan berjalan aman, tertib, dan lancar, Bhabinkamtibmas kelurahan Mamajang Luar, Bripka Muhammad Sahir melaksanakan giat pemantauan kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan di Kantor Koramil 1408-06 jalan Mawas. Pada kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas Bripka Muh. Sahir memantau langsung pelaksanaan pemberian Vaksin Covid-19 kepada Masyarakat dari Rumah Sakit Pelamonia. Sebelum divaksin, para penerima vaksin melaksanakan beberapa proses diantaranya, terlebih dahulu melaksanakan pendaftaran, …

Read More »

Aksi Unjuk Rasa dari Asosiasi Angkutan Darat (SIGANDA), Polsek Tamalanrea Gelar Pengamanan

  Makassar, Massa Aksi dari Asosiasi Angkutan Darat (Siganda) Sulawesi Selatan, kembali menggelar aksi unjuk rasa di Jalan Perintis Kemerdekaan, Pintu Nol Unhas Tamalanrea Makassar, Rabu (15/12/2021) Nampak terpantau kamera awak media, aksi unjuk rasa tersebut mendapat pengawalan dari Personil Polsek Tamalanrea dan Polsek Manggala Polrestabes Makassar Saat di konfirmasi, Kapolsek Tamalanrea AKP Muhammadi Mukhtari, SH, S.IK membenarkan hal tersebut, …

Read More »

Antisipasi Kejahatan Jalanan, Tim Opsnal Polsek Bontoala Laksanakan Patroli Rutin

  Makassar – Guna mengantisipasi kejahatan jalanan seperti Curat, Curas, curanmor (3C), perkelahian antar kelompok (tawuran) dan kejahatan konvensional lainnya, tim Opsnal Polsek Bontoala Polrestabes Makassar setiap malamnya melaksanakan giat patroli cipta kondisi di wilayah hukumnya. Sebagaimana halnya yang di lakukan pada dini hari ini, Rabu (15/12/21) di bawah kendali Panit Opsnal IPDA Rusli Sabtu, tim Opsnal Polsek Bontoala melaksanakan …

Read More »

Video mobil Polisi yang mengabaikan korban tabrak lari, Plt Kabidhumas Polda Sulsel : Sudah Ditangani Provos Polda Sulsel Untuk Dilakukan Sidang Disiplin

  Video yang merekam kejadian mobil polisi yang mengabaikan korban tabrak lari beredar disosial media. Terkait hal tersebut, Plt. Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Pol Ade Indrawan yang dikonfirmasi membenarkan kejadian itu dan mengatakan polisi telah melakukan penanganan dan terus mencari dan meminta keterangan saksi-saksi dan rekaman CCTV di sekitar TKP terkait kejadian itu . Ia juga menegaskan personel polisi …

Read More »

Kapolri Bicara Wujudkan SDM Unggul di Acara Bantuan Pendidikan Putra-Putri Polri

  Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri penyerahan bantuan pendidikan perguruan tinggi bagi putra-putri Polri dari Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Penyerahan bantuan dihadiri Menteri BUMN, Erick Thohir di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (14/12/2021). Dalam sambutannya, Kapolri mengucapkan terima kasih dan apresiasinya atas program pendidikan yang dilakukan BUMN untuk putra-putri Polri. “Ini adalah bantuan dan partisipasi …

Read More »

Gempa NTT Magnitudo 7,5 Skala Richter, Bhabinkamtibmas Pantau Pekerja Apartemen 31, Makassar

  Makassar – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisikan (BMKG), sempat mengeluarkan peringatan terjadinya tsunami di wilayah timur Indonesia menyusul gempa bumi berkekuatan 7,5 Skala Richter, pada hari ini. Adapun pusat gempa terkini tersebut berada di jarak 89 kilometer (km) arah Barat Laut Larantuka, pada kedalaman 10 km. Tiga kabupaten yang merasakan guncangan itu adalah Ende, Lembata, dan Sikka. Gempa dirasakan sekitar pukul …

Read More »

RIKSA KESEHATAN TAHANAN, POLSEK UJUNG PANDANG BERKOLABORASI DENGAN SI DOKKES RESTABES MAKASSAR

  Makassar – Sebagai langkah antisipasi dan guna mengetahui kondisi kesahatan para tahanan, Tim Urusan Kesehatan (Urkes) Si Dokkes Polrestabes Makassar, dipimpin Bripka Yusrianto Putra Marante, S.Sos, melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap para tahanan yang menghuni ruang tahanan Polsek Ujung Pandang, Jl. ST. Hasanuddin Kota Makassar, Selasa, (14/12/21) Pemeriksaan kesehatan tahanan ini, rutin dilakukan sebagai upaya untuk menjaga kesehatan tahanan, agar …

Read More »

POLSEK PANAKKUKANG GENCAR LAKSANAKAN OPERASI YUSTISI DISIPLINKAN PROTOKOL KESEHATAN

  Makassar – Polsek Panakkukang melaksanakan operasi yustisi dalam rangka pendisipilan masyarakat terhadap Protokol Kesehatan. operasi yustisi dilaksanakan di depan Mapolsek Panakkukang, Kecamatan Panakkukang, Selasa (14/12/2021). Kapolsek Panakkukang AKP Andi Ali Surya,SIK,MH mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan untuk menyadarkan masyarakat untuk patuh terhadap protokol kesehatan agar terhindar dari penyebaran Covid-19. “Operasi Yustisi dilaksanakan dengan menggunakan plang sebagai pemberitahuan terhadap masyarakat yang …

Read More »

Operasi Yustisi Tripika Makassar Sambangi Pasar Tradisional

  Makassar. Dalam upaya mendisiplinkan masyarakat menerapkan protokol kesehatan 5M (Mencuci tangan, menjaga jarak, memakai masker, mengurangi mobilitas dan menjauhi kerumunan) dimasa pandemi covid-19, tripika Makassar kembali menggelar Operasi yustisi. Rabu (14/12/2021) Dengan melibatkan unsur TNI-Polri dan Sat Pol PP Kec. Makassar operasi yustisi dilakukan dengan menyambangi tempat-tempat keramaian yang berada di wilayah Kec. Makassar. Aiptu Hanafi Bhabinkamtibmas Polsek Makassar …

Read More »

Personel Polsek Rappocini Patroli Biru Antisipasi Gangguan Kamtibmas

  Makassar-Mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas dan memberikan rasa aman dan nyaman bagi seluruh lapisan masyarakat untuk itu personel Polsek Rappocini rutin melaksanakan patroli guna mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas khususnya kecamatan Rappocini Makassar. Senin (13/12/2021) Malam. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Pawas Ipda Abd Syukur dengan sasaran yaitu antisipasi terjadi tindak kejahatan maupun pelanggaran yang meresahkan masyarakat seperti premanisme,pencurian dengan kekerasan,sajam,tawuran …

Read More »